Seminar Hasil Penelitian

Mata Kuliah Wajib Fakultas Pertanian
Kode Mata Kuliah: PTN601 02

Deskripsi Mata Kuliah: Hasil penelitian yang telah ditulis dalam bentuk draft skripsi dan telah didiskusikan bersama dosen pembimbing perlu mendapatkan perspektif dari pihak luar. Draft skripsi ditulis dalam bentuk bahan seminar dan akan diseminarkan untuk menampung masukan-masukan baik dari dosen maupun mahasiswa yang diundang demi penyempurnaan skripsi sebelum masuk kepada tahap ujian Komprehensif.

Dosen Pengampu:

RPS
PORTOFOLIO