Selamat datang di Ranah Minang, Kampus Universitas Andalas kami ucapkan atas kehadiran Asesor BAN PT, Bapak Prof. Dr. Ir. Dedik Budianta, M.S (Universitas Sriwijaya) dan Ibu Prof. Dr. Ir. Reny Herawati, MP (Universitas Bengkulu) di Departemen Proteksi Tanaman dalam rangka asesmen lapangan Prodi S1 Proteksi Tanaman, Fakultas Pertanian, Universitas Andalas, 1-3 Februari 2024. Semoga apa yang kita lakukan menjadi ibadah bagi kita semua. Aaamiiin ya Robbal'alamin